KALSEL SEJAHTERA BARU HARAPAN

(Tanggapan Tulisan Ismed Setia Bakti) Oleh: HE. Benyamine Pemilihan Kepala Daerah di Kalimantan Selatan untuk menentukkan pemimpin daerah (bupati/walikota dan gubernur) untuk periode 2010 – 2015 yang sudah semakin dekat, telah memasuki tahapan-tahapan penyelenggaraan pemilukada, yang tentunya juga semakin intens para bakal calon melakukan pendekatan kepada masyarakat dan berusaha menunjukkan berbagai hal yang menyatakan bahwaContinue reading “KALSEL SEJAHTERA BARU HARAPAN”

DAS MARTAPURA JUGA “JALAN” NEGARA

Oleh: HE. Benyamine Daerah Aliran Sungai (DAS) Martapura dapat dikatakan sebagai urat nadi sebagian besar masyarakat yang berkehidupan sepanjang aliran sungai tersebut dan masyarakat di luarnya yang secara tidak langsung menerima manfaatnya, dan juga masih banyak fungsi lainnya, tak terkecuali fungsi lingkungan. DAS Martapura yang menyediakan banyak fungsi dan kegunaan bagi manusia, makhluk hidup, danContinue reading “DAS MARTAPURA JUGA “JALAN” NEGARA”

SASTRAWAN MENIKAM DIRINYA SENDIRI

Oleh: HE. Benyamine Dunia sastra dan seni dipandang sebagai dunia yang sepi dan sunyi, karena adanya pendapat bahwa politik tidak layak mengotori keindahan kata-kata sastrawan dan merusak gerak laku seniman, sehingga terlalu banyak karya sastra atau seni seperti hilang tertiup angin. Dunia sastra dan seni terlepas dari kehidupan hiruk pikuknya politik, yang membuat karya sastraContinue reading “SASTRAWAN MENIKAM DIRINYA SENDIRI”

PENGETAHUAN TERGUSUR BERSAMA TRANS LABURAN

Oleh: HE. Benyamine Betapa mudahnya perusahaan tambang batubara dengan dukungan pemerintah daerah membuat rencana penggusuran suatu kawasan transmigrasi demi perluasan lahan operasional pertambangan, sebagaimana yang dialami transmigrasi Laburan Desa Padang Panjang, Kecamatan Tanta Kabupaten Tabalong untuk kepentingan tambang PT. Adaro Indonesia (Radar Banjarmasin, 5 Februari 2010). Trans Laburan merupakan transmigrasi yang sudah mulai beradaptasi denganContinue reading “PENGETAHUAN TERGUSUR BERSAMA TRANS LABURAN”

PILKADA KALSEL 2010: DZIKIR POLITIK YANG MENGANCAM

Oleh: HE. Benyamine Masyarakat Kalimantan Selatan (Banjar) mempunyai motivasi dan semangat yang kuat dalam kegiatan keagamaan. Berbagai bentuk pengajian atau tablik akbar hampir bisa dikatakan selalu banyak yang berhadir dari berbagai kalangan, bahkan lokasi kegiatan yang jauh sekalipun tidak menjadi masalah, karena menghadiri kegiatan keagamaan diyakini dapat menebalkan keimanan. Masyarakat Banjar dalam kesehariannya terlihat begituContinue reading “PILKADA KALSEL 2010: DZIKIR POLITIK YANG MENGANCAM”

PILKADA 2010: IKLAN POLITIK RUDY ARIFFIN

Oleh: HE. Benyamine Dalam beberapa kesempatan, Rudy Ariffin mengemukakan berbagai hal tentang kemajuan Kalsel selama masa kepemimpinannya, baik yang dikemukakan secara langsung maupun liputan khusus melalui koran lokal. Sebagai calon incumbent tentu Rudy Ariffin mempunyai kesempatan yang luas dalam menunjukkan klaim keberhasilan dan kemajuan selama memimpin Kalsel, terlepas klaim tersebut sesuai dengan kenyataan atau hanyaContinue reading “PILKADA 2010: IKLAN POLITIK RUDY ARIFFIN”

PILKADA 2010: IKLAN POLITIK ZAIRULLAH AZHAR

Oleh: HE. Benyamine Iklan politik Zairullah Azhar begitu masif dan menyebar dalam berbagai bentuk media. Baik dalam bentuk spanduk yang sederhana, media cetak lokal hingga televisi nasional, dalam kuantitas yang sungguh fantastis dan frekuensi yang sangat tinggi, seolah-olah tiada hari tanpa Zairullah Azhar. Tim kampanye Zairullah Azhar sudah melakukan pencitraan figur dalam jangka waktu yangContinue reading “PILKADA 2010: IKLAN POLITIK ZAIRULLAH AZHAR”

MENDAYAGUNAKAN PENGETAHUAN LOKAL ATASI KEMISKINAN

Oleh: HE. Benyamine Pengetahuan dan teknologi lokal merupakan konsep yang berakar dari sistem pengetahuan lokal berdasarkan pengalaman masyarakat lokal atau tradisional. Pengetahuan tersebut diperoleh dari hasil uji-coba yang terus menerus dan bersifat lokal. Pengalaman melakukan uji-coba tersebut yang menghasilkan pengetahuan lokal, yang sesuai dengan kondisi setempat di mana pengalaman itu terjadi. Pengetahuan lokal menjadi menarikContinue reading “MENDAYAGUNAKAN PENGETAHUAN LOKAL ATASI KEMISKINAN”

BANJARBARU: ADIPURA DAN KLB DBD

Oleh: HE. Benyamine Banjarbaru kota idaman. Kota yang baru saja mendapatkan piala Adipura (2009), yang merupakan lambang supremasi tertinggi bidang kebersihan dan keindahan kota. Sebagai bukti bahwa kebersihan dan keindahan yang dimaksudkan itu dapat dilihat pada sejumlah obyek yang menjadi titik pantau dan penilaian tim Adipura, yang setiap perkiraan tim Adipura akan datang maka sebelumnyaContinue reading “BANJARBARU: ADIPURA DAN KLB DBD”

MENJAGA PULAU LAUT TETAP BEBAS TAMBANG

Oleh: HE. Benyamine Pada tahun 2008, pemerintah kabupaten Kotabaru menerbitkan 6 Kuasa Pertambangan (KP) yang berada di Pulau Laut untuk melakukan eksplorasi tambang batubara. Penerbitan KP ini telah melanggar peraturan bupati tentang larangan segala aktivitas pertambangan di Pulau Laut yang sebenarnya sebagai kebijakan untuk tetap menjaga Pulau Laut bebas tambang. Peraturan bupati tentang larangan aktivitasContinue reading “MENJAGA PULAU LAUT TETAP BEBAS TAMBANG”